Dalam menjalankan bisnis kita hendaknya terlebih dahulu mengerti konsep dasar bisnis itu sendiri , ada banyak cara dalam menjalankan bisnis dengan tepat dan tentunya tidak lepas dari konsep dasar 4C ini dan juga seorang pebisnis harus mampu mengambil langah efektiv dimasa datang .
Apa itu 4C ?
1. Communication ( Komunikasi )
Adalah salah satu pondasi dasar yang sangat vital , tanpa adanya komunikasi bagaimana kita bisa menjalankan atau menjual product , seorang calon pelanggan tidak akan tahu apa yang akan kita tawarkan dan seorang calon pelanggan juga akan merasa senang atau kecewa hanya dari cara kita berkomunikasi , tentunya komunikasi ini harus kita buat seefektif mungkin sehingga mudah dipahami dan di mengerti , semua lini pemasaran dan pelayanan harus paham konsep komunikasi efektif ini sehingga apa yang akan kita tawarkan dapat diterima pasar2. Consumer ( Konsumen )
Pelajari kebutuhan Pelanggan dan tarik serta kunjungi pelanggan satu persatu kemudian tawarkan apa yang mereka butuhkan , beri kemudahan dan keramahan sehingga konsumen merasa senang dan nyaman membeli produt yang akan kita tawarkan .3. Cost ( Biaya / Harga )
Konsumen biasanya lebih dahulu terfokus kepada harga kemudian menanyakan kualitas , mengapa ? karena kebanyakan Price Orianted , hal ini menjadi tantangan tersendiri bagi Marketing karena harga adalah sesuatu sudah pasti ada Guideline Price nya , jika harga yang customer mau dibawah guideline price tadi tentunya sangat berat bagi marketing untuk minta atasannya menurunkan harga , disini benar benar membutuhkan keahlian dan pengerahuan marketing akan product yang mereka jual4. Convinience ( Kenyamanan )
Ini salah satu pertimbanganAfther market support , kenyamanan dalam menggunakan product adalah penting dan kunci untuk mendapatkan pelanggan yang labih banyak juga mensapatkan Repeat Order !!! , kenyaman yang dapat kita berikan ke customer mampu menjaga kelangsungan bisnis , tentunya dengan sendirinya customer akan bercarita dengan relasinya bahwa dia merasanyaman akan product dan pelayanan kita , Voice Of Customer membantu kita dalam mempromosikan barang tanpa harus membayar iklan .demikian 4C sebagai strategy pemasaran ini , jika kita sudah mengerti 4C ini dan mampu memberikan yang terbaik , percayalah anda sudah bisa bertahan dalam bisnis dan tentu juga anda harus mempunyai cara cara yang lebih bak lagi dengan pengembangan strategy masing masing pint 4C diatas dengan SWOT , 4DX dan strategy market lainnya
sampai ketemulagi di postingan selanjutnya
salam
TSA
0 comments:
Post a Comment